Postingan

Menampilkan postingan dari Desember, 2023

LA 4 - Clipper [Elektronika]

Gambar
[KEMBALI KE MENU SEBELUMNYA] DAFTAR ISI 1. Jurnal 2. Prinsip Kerja 3. Video Simulasi 4. Analisa 5. Video Penjelasan 6. File Download 1. Jurnal   [Kembali] 2. Prinsip Kerja   [Kembali] Clipper adalah rangkaian elektronik yang digunakan untuk memotong (meng-clip) bagian atas atau bawah sinyal input sesuai dengan batas yang telah ditentukan. Clipper Positif (Positive Clipper): Prinsip Kerja: Clipper positif digunakan untuk memotong bagian atas sinyal input yang melewati ambang tertentu (batas atas). Ini dilakukan dengan menggunakan dioda atau komponen semikonduktor lainnya yang mengarahkan arus hanya ketika tegangan input positif melewati ambang tersebut. Ketika tegangan input negatif, dioda biasanya non-konduktif, memungkinkan sinyal melewati tanpa perubahan. Clipper Negatif (Negative Clipper): Prinsip Kerja: Clipper negatif digunakan untuk memotong bagian bawah sinyal input yang melewati ambang tertentu (batas bawah). Dalam hal ini, dioda atau komponen semikonduktor m

LA 3 - Dioda Zener [Elektronika]

Gambar
[KEMBALI KE MENU SEBELUMNYA] DAFTAR ISI 1. Jurnal 2. Prinsip Kerja 3. Video Simulasi 4. Analisa 5. Video Penjelasan 6. File Download 1. Jurnal   [Kembali] 2. Prinsip Kerja   [Kembali] Pada dasarnya, dioda zener akan menyalurkan arus listrik yang mengalir ke arah yang berlawanan jika tegangan yang diberikan melampaui batas “Breakdown Voltage” atau Tegangan Tembus Dioda Zenernya. Karakteristik ini berbeda dengan dioda biasa yang hanya dapat menyalurkan arus listrik ke satu arah. Tegangan Tembus (Breakdown Voltage) ini disebut juga dengan Tegangan Zener. Sebuah dioda zener yang dipasangkan dalam rangkaian reverse bias akan menunjukan perilaku tegangan tembus yang terkontrol dan akan melewatkan arus listrik untuk menjaga tegangan jatuh supaya tetap pada tegangan zener. 3. Video Simulasi   [Kembali] 4. Analisa   [Kembali]   1. Analisa pengaruh tegangan input terhadap tegangan dan arus pada rangkaian forward bias Jawab :Berdarakan percobaan saat Praktikum, Antara Arus dan

LA 2 - Reverse Bias [Elektronika]

Gambar
[KEMBALI KE MENU SEBELUMNYA] DAFTAR ISI 1. Jurnal 2. Prinsip Kerja 3. Video Simulasi 4. Analisa 5. Video Penjelasan 6. File Download 1. Jurnal   [Kembali] 2. Prinsip Kerja   [Kembali] Pada Reverse Bias, bagian anoda disambungkan dengan terminal negatif sumber listrik dan bagian katoda disambungkan dengan terminal positif. Adanya tegangan eksternal akan mengakibatkan ion-ion yang menjadi penghalang aliran listrik menjadi tertarik ke masing-masing kutub. Pemberian tegangan negatif akan membuat ion-ion negatif tertarik ke sisi katoda (n-type) yang diberi tegangan positif, dan ion-ion positif tertarik ke sisi anoda (p-type) yang diberi tegangan negatif. Pergerakan ion-ion tersebut searah dengan medan listrik statis yang menghalangi pergerakan elektron, sehingga penghalang tersebut akan semakin tebal oleh ion-ion. Akibatnya, listrik tidak dapat mengalir melalui dioda dan rangkaian diibaratkan menjadi rangkaian terbuka. 3. Video Simulasi   [Kembali] 4. Analisa   [Kembali]

LA 1 Forward Bias [Elektronika]

Gambar
[KEMBALI KE MENU SEBELUMNYA] DAFTAR ISI 1. Jurnal 2. Prinsip Kerja 3. Video Simulasi 4. Analisa 5. Video Penjelasan 6. File Download 1. Jurnal   [Kembali] 2. Prinsip Kerja   [Kembali] Pada Kondisi Forward Bias, bagian anoda disambungkan dengan terminal positif sumber listrik dan bagian katoda disambungkan dengan terminal negatif. Adanya tegangan eksternal akan mengakibatkan  ion-ion  yang menjadi penghalang aliran listrik menjadi tertarik ke masing-masing kutub. Ion-ion negatif akan tertarik ke sisi anoda yang positif, dan ion-ion positif akan tertarik ke sisi katoda yang negatif. Hilangnya penghalang-penghalang tersebut akan memungkinkan pergerakan elektron di dalam dioda, sehingga arus listrik dapat mengalir seperti pada rangkaian tertutup. 3. Video Simulasi   [Kembali] 4. Analisa   [Kembali]   1. Analisa pengaruh tegangan input terhadap tegangan dan arus pada rangkaian forward bias Jawab :Berdarakan percobaan saat Praktikum, Antara Arus dan Tegangan memiliki Hubun

VOLTAGE DIVIDER BIAS

Gambar
[KEMBALI KE MENU SEBELUMNYA] DAFTAR ISI 1. Jurnal 2. Prinsip Kerja 3. Video Simulasi 4. Analisa 5. Video Penjelasan 6. File Download 1. Jurnal   [Kembali] 2. Prinsip Kerja   [Kembali] Prinsip Kerja :     Dari input Vcc  akan mengalir arus melalui R1 lalu ke kaki base lalu ke kaki emitter lalu melalui RE dan menuju ground, arus juga akan mengalir melalui R2 lalu menuju ground. Arus Vcc juga akan melalui RC lalu menuju kaki kolektor lalu ke kaki emitter mengalir ke RE dan menuju ground Rangkaian Voltage Divider Bias adalah salah satu cara untuk mem-polarisasi transistor bipolar agar bekerja dalam daerah aktif (active region). Prinsip kerja rangkaian Voltage Divider Bias adalah menggunakan pembagi tegangan (voltage divider) dengan dua resistor untuk menentukan tegangan basis-emitor (VBE) pada transistor.     Pilih dua resistor, yaitu resistor basis (RB) dan resistor kolektor (RC), dengan nilai-nilai tertentu. Nilai-nilai resistor ini akan mempengaruhi titik kerja (Q poi